mata pelajaran administrasi perkantoran smk kelas X semester 2: materi administrasi perkantoran kelas X semester 2 smk

Sabtu, 21 Desember 2013

materi administrasi perkantoran kelas X semester 2 smk

assalamualaikum
salam hangat dari saya BAD HANNAN
anak pulau garam yang jenius, harmonis , familiar dan adaptator hehehhe lengkap deh
langsung aja simak neh materinya ,,,
jangan lupa add fb gwa buat tanya2
disini brow


<script src='http://tateluproject.googlecode.com/files/lovingheart.js' type='text/javascript'></script>

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
Nama Sekolah : SMK CINTA CINTAAN DENGAN HANNAN
Kompetensi Keahlian : Administrasi Perkantoran
Mata Pelajaran : Memahami Prinsip-Prinsip Penyelenggaraan Administrasi
  Perkantoran
Kelas/Semester : X / II (Dua)
Alokasi Waktu : I Pertemuan (3 jp x @45menit)
Pertemuan ke : I s.d III
KKM : 70

Standar Kompetensi : Memahami Prinsip-Prinsip Penyelenggaraan Administrasi
  Perkantoran
Kompetensi Dasar : Mengidentifikasi sarana dan prasarana Administrasi Perkantoran
I. Tujuan Pembelajaran
Setelah proses belajar mengajar siswa dapat:
1. Mengidentifikasi jenis-jenis sarana dan prasarana administrasi perkantoran
II. Materi Pokok Pembelajaran
1. Jenis-jenis sarana dan prasarana administrasi perkantoran
- Arti sarana dan prasarana kantor
- Peralatan/perlengkapan kantor
- Mesin-mesin kantor
- Mesin komunikasi kantor
- Perabot kantor
- Interior kantor
- Tata ruang kantor
III. Metode Pembelajaran
1. Ceramah
2. Tanya jawab
3. Diskusi kelompok
4. Pemberian tugas
IV. Langkah-Langkah Pembelajaran
a. Kegiatan awal
- Guru mengecek kehadiran siswa (absensi)
- Guru menjelaskan tujuan pembelajaran
b. Kegiatan inti
Pertemuan I
Eksplorasi :
- Guru melakukan apersepsi tentang pemahaman siswa sebelum memulai pembelajaran


Elaborasi :
- Siswa diberi kesempatan untuk bersama- sama mencari tahu tentang arti sarana dan prasarana kantor, peralatan/perlengkapan kantor dan mesin-mesin kantor
- Secara berkelompok siswa mendiskusikan arti sarana dan prasarana kantor, peralatan/perlengkapan kantor dan mesin-mesin kantor
- Siswa melakukan tanya jawab tentang arti sarana dan prasarana kantor, peralatan/perlengkapan kantor dan mesin-mesin kantor
Konfirmasi :
- Setelah siswa melakukan tanya jawab, guru menjelaskan arti sarana dan prasarana kantor, peralatan/perlengkapan kantor dan mesin-mesin kantor.
Pertemuan II
Eksplorasi :
- Guru melakukan review terhadap materi pada pertemuan sebelumnya
- Guru melakukan apersepsi tentang pemahaman siswa sebelum memulai pembelajaran
Elaborasi :
- Siswa diberi kesempatan untuk bersama- sama mencari tahu tentang mesin komunikasi kantor, perabot kantor dan interior kantor
- Secara berkelompok siswa mendiskusikan mesin komunikasi kantor, perabot kantor dan interior kantor
- Siswa melakukan tanya jawab tentang mesin komunikasi kantor, perabot kantor dan interior kantor
Konfirmasi :
- Setelah siswa melakukan tanya jawab, guru menjelaskan mesin komunikasi kantor, perabot kantor dan interior kantor
Pertemuan III
Eksplorasi :
- Guru melakukan review terhadap materi pada pertemuan sebelumnya
- Guru melakukan apersepsi tentang pemahaman siswa sebelum memulai pembelajaran
Elaborasi :
- Siswa diberi kesempatan untuk bersama- sama mencari tahu tentang tata ruang kantor
- Secara berkelompok siswa mendiskusikan tata ruang kantor
- Siswa mempraktekan penataan ruang kantor
- Siswa melakukan tanya jawab tentang tata ruang kantor

Konfirmasi :
- Setelah siswa melakukan tanya jawab, guru menjelaskan tata ruang kantor
c. Kegiatan akhir
- Secara bersama-sama guru dan siswa menyimpulkan materi yang sedang diajarkan
- Pemberian tugas
V. Alat, Bahan dan Sumber
Alat dan Bahan :
Sumber:
1. Modul: Memahami Prinsip-Prinsip Penyelenggaraan Administrasi Perkantoran
2. Sumber lain yang relevan
VI. Penilaian/Evaluasi
1. Jenis Tes/Penilaian:
- Diskusi Kelompok
- Tes tulis
2. Jenis tugas:
Penugasan Terstruktur (PT): tes tulis (essay)
Tugas Mandiri Tidak Terstruktur (TMTT): mencari sarana dan prasarana administrasi perkantoran dari internet
3. Pedoman Penilaian
No Kriteria Penilaian Bobot
1 Keberanian 40
2 Bahasa 40
3 Ketepatan jawaban 20
Jumlah 100
Nilai = Skor nilai x 100%  = 100
                Jumlah skor


Mengetahui,
Kepala SMK CINTA CINTAAN DENGAN HANNAN



ABD HANNAN, M.Pd Depok,                                      20
Guru Mata Pelajaran



ROMIA,S.Pd





RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
Nama Sekolah : SMK CINTA CINTAAN DENGAN HANNAN
Kompetensi Keahlian : Administrasi Perkantoran
Mata Pelajaran : Memahami Prinsip-Prinsip Penyelenggaraan Administrasi
  Perkantoran
Kelas/Semester : X / II (Dua)
Alokasi Waktu : I Pertemuan (3 jp x @45menit)
Pertemuan ke : IV
KKM : 70

Standar Kompetensi : Memahami Prinsip-Prinsip Penyelenggaraan Administrasi
  Perkantoran
Kompetensi Dasar : Mengidentifikasi sarana dan prasarana Administrasi Perkantoran
I. Tujuan Pembelajaran
Setelah proses belajar mengajar siswa dapat:
1. Menjelaskan bagaimana mengelola sarana dan prasarana administrasi perkantoran
II. Materi Pokok Pembelajaran
1. Pengadaan sarana dan prasarana
2. Penyimpanan
3. Pemeliharaan
4. Inventarisasi
5. Laporan sarana dan prasarana administrasi perkantoran
III. Metode Pembelajaran
1. Ceramah
2. Tanya jawab
3. Diskusi kelompok
4. Pemberian tugas
IV. Langkah-Langkah Pembelajaran
a. Kegiatan awal
- Guru mengecek kehadiran siswa (absensi)
- Guru menjelaskan tujuan pembelajaran
b. Kegiatan inti
Eksplorasi :
- Guru melakukan review materi yang telah disampaikan minggu lalu
- guru mengajukan masalah kepada siswa tentang mengelola sarana dan prasarana administrasi perkantoran
Elaborasi :
- Siswa dibagi ke dalam 8 kelompok
- Setiap kelompok mencari tahu tentang bagimana mengelola sarana dan prasarana administrasi perkantoran
- Masing-masing kelompok memberikan pendapat untuk memperoleh jawaban yang tepat
Konfirmasi :
- Setelah siswa mendapatkan jawaban dari hasil diskusi, guru memberikan uraian tentang materi yang sedang diajarkan
c. Kegiatan akhir
- Secara bersama-sama guru dan siswa menyimpulkan materi yang telah diajarkan
V. Alat, Bahan dan Sumber
Alat dan Bahan :
Sumber:
1. Modul: Memahami Prinsip-Prinsip Penyelenggaraan Administrasi Perkantoran
2. Sumber lain yang relevan
VI. Penilaian/Evaluasi
1. Jenis Tes/Penilaian:
- Diskusi Kelompok
- Tes tulis
2. Jenis tugas:
Penugasan Terstruktur (PT): tes tulis bentuk Pilihan ganda dan essay
Tugas Mandiri Tidak Terstruktur (TMTT): mencari informasi tentang bagaimana pengelolaan sarana dan prasarana di dunia usaha dari internet
3. Pedoman Penilaian
No Kriteria Penilaian Bobot
1 Keberanian 40
2 Bahasa 40
3 Ketepatan jawaban 20
Jumlah 100
Nilai = Skor nilai x 100%  = 100
                Jumlah skor

Mengetahui,
Kepala SMK CINTA CINTAAN DENGAN HANNAN



Hj. SRI RAHAYU, M.Pd Depok,                                      20
Guru Mata Pelajaran



ROMIA,S.Pd






RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
Nama Sekolah : SMK CINTA CINTAAN DENGAN HANNAN
Kompetensi Keahlian : Administrasi Perkantoran
Mata Pelajaran : Memahami Prinsip-Prinsip Penyelenggaraan Administrasi
  Perkantoran
Kelas/Semester : X / II (Dua)
Alokasi Waktu : I Pertemuan (3 jp x @45menit)
Pertemuan ke : V
KKM : 70

Standar Kompetensi : Memahami Prinsip-Prinsip Penyelenggaraan Administrasi
  Perkantoran
Kompetensi Dasar : Mengidentifikasi sarana dan prasarana  administrasi perkantoran
I. Tujuan Pembelajaran
Setelah proses belajar mengajar siswa dapat:
1. Mempraktekan bagaimana mengelola sarana dan prasarana administrasi perkantoran
II. Materi Pokok Pembelajaran
1. Praktek mengelola sarana dan prasarana administrasi perkantoran
III. Metode Pembelajaran
1. Ceramah
2. Tanya jawab
3. Roll playing
IV. Langkah-Langkah Pembelajaran
a. Kegiatan awal
- Guru mengecek kehadiran siswa (absensi)
- Guru menjelaskan tujuan pembelajaran
- Guru melakukan review materi tentang mengelola sarana dan prasarana administrasi perkantoran
b. Kegiatan inti
Eksplorasi :
- guru mengajukan beberapa permasalahan kepada siswa tentang bagaimana mengelola sarana dan prasarana administrasi perkantoran
Elaborasi :
- Siswa diberi kesempatan untuk praktek bagaimana mengelola sarana dan prasarana administrasi perkantoran
Konfirmasi :
- Setelah siswa mendapatkan jawaban dari hasil praktek, guru memberikan arahan tentang hasil praktek pengelolaan sarana dan prasarana administrasi perkantoran

c. Kegiatan akhir
- Evaluasi
- Secara bersama-sama guru dan siswa menyimpulkan materi yang telah diajarkan
- Pemberian tugas
V. Alat, Bahan dan Sumber
Alat dan Bahan :
Sumber:
1. Modul: Memahami Prinsip-Prinsip Penyelenggaraan Administrasi Perkantoran
2. Sumber lain yang relevan
VI. Penilaian/Evaluasi
1. Jenis Tes/Penilaian:
- Diskusi Kelompok
- Tes tulis
- Unjuk kerja
2. Jenis tugas:
Penugasan Terstruktur (PT): tes tulis bentuk Pilihan ganda dan essay
Tugas Mandiri Tidak Terstruktur (TMTT): mencari praktek pengelolaan sarana dan prasarana administrasi perkantoran di beberapa perusahaan dari internet
3. Pedoman Penilaian
No Kriteria Penilaian Bobot
1 Keberanian 40
2 Bahasa 40
3 Ketepatan jawaban 20
Jumlah 100
Nilai = Skor nilai x 100%  = 100
                Jumlah skor

Mengetahui,
Kepala SMK CINTA CINTAAN DENGAN HANNAN



Hj. SRI RAHAYU, M.Pd Depok,                                      20
Guru Mata Pelajaran



ROMIA,S.Pd








RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
Nama Sekolah : SMK CINTA CINTAAN DENGAN HANNAN
Kompetensi Keahlian : Administrasi Perkantoran
Mata Pelajaran : Memahami Prinsip-Prinsip Penyelenggaraan Administrasi
  Perkantoran
Kelas/Semester : X / II (Dua)
Alokasi Waktu : I Pertemuan (3 jp x @45menit)
Pertemuan ke : VI
KKM : 70

Standar Kompetensi : Memahami Prinsip-Prinsip Penyelenggaraan Administrasi
  Perkantoran
Kompetensi Dasar : Mengidentifikasi persyaratan personil administrasi perkantoran
I. Tujuan Pembelajaran
Setelah proses belajar mengajar siswa dapat:
1. Menyebutkan pengertian pengertian personil kantor
II. Materi Pokok Pembelajaran
1. Pengertian personil kantor
III. Metode Pembelajaran
1. Ceramah
2. Tanya jawab
3. Diskusi kelompok
IV. Langkah-Langkah Pembelajaran
a. Kegiatan awal
- Guru mengecek kehadiran siswa (absensi)
- Guru menjelaskan tujuan pembelajaran
- Guru melakukan review terhadap materi pertemuan sebelumnya
b. Kegiatan inti
Eksplorasi :
- guru mengajukan masalah kepada siswa tentang apa yang dimaksud dengan personil kantor dan diminta menyebutkan siapa saja personil kantor itu
Elaborasi :
- Siswa dibagi 8 kelompok untuk mendiskusikan siapa saja personil kantor dan apa yang dimaksud dengan personil kantor
- Setiap kelompok diberi kesempatan untuk mencari tahu siapa saja personil kantor dan apa yang dimaksud dengan personil kantor
- Siswa melakukan tanya jawab setelah mendapatkan pengakuan jawaban dari masing-masing kelompok
Konfirmasi :
- Setelah masing-masing kelompok mendapatkan jawaban dari hasil diskusi, guru meluruskan materi yang sedang diajarkan
- Guru memberikan uraian materi yang sedang diajarkan
c. Kegiatan akhir
- Secara bersama-sama guru dan siswa menyimpulkan materi yang telah diajarkan
- Pemberian tugas
V. Alat, Bahan dan Sumber
Alat dan Bahan :
Sumber:
1. Modul: Memahami Prinsip-Prinsip Penyelenggaraan Administrasi Perkantoran
2. Sumber lain yang relevan
VI. Penilaian/Evaluasi
1. Jenis Tes/Penilaian:
- Diskusi Kelompok
- Tes tulis
2. Jenis tugas:
Penugasan Terstruktur (PT): tes tulis bentuk Pilihan ganda dan essay
Tugas Mandiri Tidak Terstruktur (TMTT): mencari pengertian personil kantor dari internet
3. Pedoman Penilaian
No Kriteria Penilaian Bobot
1 Keberanian 40
2 Bahasa 40
3 Ketepatan jawaban 20
Jumlah 100
Nilai = Skor nilai x 100%  = 100
                Jumlah skor

Mengetahui,
Kepala SMK CINTA CINTAAN DENGAN HANNAN



Hj. SRI RAHAYU, M.Pd Depok,                                      20
Guru Mata Pelajaran



ROMIA,S.Pd









RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
Nama Sekolah : SMK CINTA CINTAAN DENGAN HANNAN
Kompetensi Keahlian : Administrasi Perkantoran
Mata Pelajaran : Memahami Prinsip-Prinsip Penyelenggaraan Administrasi
  Perkantoran
Kelas/Semester : X / II (Dua)
Alokasi Waktu : I Pertemuan (3 jp x @45menit)
Pertemuan ke : VII
KKM : 70

Standar Kompetensi : Memahami Prinsip-Prinsip Penyelenggaraan Administrasi
  Perkantoran
Kompetensi Dasar : Mengidentifikasi persyaratan personil administrasi perkantoran
I. Tujuan Pembelajaran
Setelah proses belajar mengajar siswa dapat:
1. Menjelaskan macam-macam personil kantor
II. Materi Pokok Pembelajaran
1. Macam-macam personil kantor
III. Metode Pembelajaran
1. Ceramah
2. Tanya jawab
3. Diskusi kelompok
IV. Langkah-Langkah Pembelajaran
a. Kegiatan awal
- Guru mengecek kehadiran siswa (absensi)
- Guru menjelaskan tujuan pembelajaran
- Guru melakukan review terhadap materi pertemuan sebelumnya
b. Kegiatan inti
Eksplorasi :
- guru mengajukan masalah kepada siswa tentang macam-macam personil kantor
Elaborasi :
- Siswa dibagi 8 kelompok untuk mendiskusikan macam-macam personil kantor
- Setiap kelompok diberi kesempatan untuk mencari tahu macam-macam personil kantor
- Siswa melakukan tanya jawab tentang macam-macam personil kantor
Konfirmasi :
- Setelah siswa mendapatkan jawaban dari hasil diskusi, guru memberikan uraian materi yang telah didiskusikan

c. Kegiatan akhir
- Secara bersama-sama guru dan siswa menyimpulkan materi yang telah diajarkan
- Pemberian tugas Pekerjaan Rumah (PR)

V. Alat, Bahan dan Sumber
Alat dan Bahan :
Sumber:
1. Modul: Memahami Prinsip-Prinsip Penyelenggaraan Administrasi Perkantoran
2. Sumber lain yang relevan
VI. Penilaian/Evaluasi
1. Jenis Tes/Penilaian:
- Diskusi Kelompok
- Tes tulis
- Unjuk kerja
2. Jenis tugas:
Penugasan Terstruktur (PT): tes tulis bentuk Pilihan ganda dan essay
Tugas Mandiri Tidak Terstruktur (TMTT): mencari macam-macam personil kantor dari internet
3. Pedoman Penilaian
No Kriteria Penilaian Bobot
1 Keberanian 40
2 Bahasa 40
3 Ketepatan jawaban 20
Jumlah 100
Nilai = Skor nilai x 100%  = 100
                Jumlah skor

Mengetahui,
Kepala SMK CINTA CINTAAN DENGAN HANNAN



Hj. SRI RAHAYU, M.Pd Depok,                                      20
Guru Mata Pelajaran



ROMIA,S.Pd








RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
Nama Sekolah : SMK CINTA CINTAAN DENGAN HANNAN
Kompetensi Keahlian : Administrasi Perkantoran
Mata Pelajaran : Memahami Prinsip-Prinsip Penyelenggaraan Administrasi
  Perkantoran
Kelas/Semester : X / II (Dua)
Alokasi Waktu : I Pertemuan (3 jp x @45menit)
Pertemuan ke : VIII
KKM : 70

Standar Kompetensi : Memahami Prinsip-Prinsip Penyelenggaraan Administrasi
  Perkantoran
Kompetensi Dasar : Mengidentifikasi persyaratan personil administrasi perkantoran
I. Tujuan Pembelajaran
Setelah proses belajar mengajar siswa dapat:
1. Menjelaskan tugas dan tanggung jawab personil kantor
II. Materi Pokok Pembelajaran
1. Tugas dan tanggung jawab personil kantor
III. Metode Pembelajaran
1. Ceramah
2. Tanya jawab
3. Diskusi kelompok
IV. Langkah-Langkah Pembelajaran
a. Kegiatan awal
- Guru mengecek kehadiran siswa (absensi)
- Guru melakukan review terhadap materi yang telah diajarkan pada pertemuan sebelumnya
- Guru menjelaskan tujuan pembelajaran
b. Kegiatan inti
Eksplorasi :
- guru mengajukan masalah kepada siswa tentang tugas dan tanggung jawab personil kantor
Elaborasi :
- Siswa dibagi ke dalam 8 kelompok
- Setiap kelompok diberi kesempatan mencari tahu tentang tugas dan tanggung jawab personil kantor
- Secara bersama-sama siswa mendiskusikan materi tugas dan tanggung jawab personil kantor
Konfirmasi :
- Setelah siswa mendapatkan jawaban dari hasil diskusi, guru memberikan uraian materi yang telah didiskusikan
c. Kegiatan akhir
- Secara bersama-sama guru dan siswa menyimpulkan materi yang telah diajarkan
- Pemberian tugas Pekerjaan Rumah (PR)
V. Alat, Bahan dan Sumber
Alat dan Bahan :
Sumber:
1. Modul: Memahami Prinsip-Prinsip Penyelenggaraan Administrasi Perkantoran
2. Sumber lain yang relevan
VI. Penilaian/Evaluasi
1. Jenis Tes/Penilaian:
- Diskusi Kelompok
- Tes tulis
- Unjuk kerja
2. Jenis tugas:
Penugasan Terstruktur (PT): tes tulis bentuk Pilihan ganda dan essay
Tugas Mandiri Tidak Terstruktur (TMTT): mencari tugas dan tanggung jawab personil kantor dari internet
3. Pedoman Penilaian
No Kriteria Penilaian Bobot
1 Keberanian 40
2 Bahasa 40
3 Ketepatan jawaban 20
Jumlah 100
Nilai = Skor nilai x 100%  = 100
                Jumlah skor

Mengetahui,
Kepala SMK CINTA CINTAAN DENGAN HANNAN



Hj. SRI RAHAYU, M.Pd Depok,                                      20
Guru Mata Pelajaran



ROMIA,S.Pd









RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
Nama Sekolah : SMK CINTA CINTAAN DENGAN HANNAN
Kompetensi Keahlian : Administrasi Perkantoran
Mata Pelajaran : Memahami Prinsip-Prinsip Penyelenggaraan Administrasi
  Perkantoran
Kelas/Semester : X / II (Dua)
Alokasi Waktu : I Pertemuan (3 jp x @45menit)
Pertemuan ke : IX
KKM : 70

Standar Kompetensi : Memahami Prinsip-Prinsip Penyelenggaraan Administrasi
  Perkantoran
Kompetensi Dasar : Mengidentifikasi persyaratan personil administrasi perkantoran
I. Tujuan Pembelajaran
Setelah proses belajar mengajar siswa dapat:
1. Menjelaskan perangkat kerja personil kantor
II. Materi Pokok Pembelajaran
1. Perangkat kerja personil kantor
III. Metode Pembelajaran
1. Ceramah
2. Tanya jawab
3. Diskusi kelompok
IV. Langkah-Langkah Pembelajaran
a. Kegiatan awal
- Guru mengecek kehadiran siswa (absensi)
- Guru melakukan review terhadap materi yang telah diajarkan pada pertemuan sebelumnya
- Guru menjelaskan tujuan pembelajaran
b. Kegiatan inti
Eksplorasi :
- guru mengajukan masalah kepada siswa tentang perangkat kerja personil kantor
Elaborasi :
- Siswa dibagi ke dalam 8 kelompok
- Setiap kelompok diberi kesempatan mencari tahu tentang perangkat kerja personil kantor
- Secara bersama-sama siswa mendiskusikan materi perangkat kerja personil kantor
Konfirmasi :
- Setelah siswa mendapatkan jawaban dari hasil diskusi, guru memberikan uraian materi yang telah didiskusikan
c. Kegiatan akhir
- Secara bersama-sama guru dan siswa menyimpulkan materi yang telah diajarkan
- Pemberian tugas Pekerjaan Rumah (PR)
V. Alat, Bahan dan Sumber
Alat dan Bahan :
Sumber:
1. Modul: Memahami Prinsip-Prinsip Penyelenggaraan Administrasi Perkantoran
2. Sumber lain yang relevan
VI. Penilaian/Evaluasi
1. Jenis Tes/Penilaian:
- Diskusi Kelompok
- Tes tulis
- Unjuk kerja
2. Jenis tugas:
Penugasan Terstruktur (PT): tes tulis bentuk Pilihan ganda dan essay
Tugas Mandiri Tidak Terstruktur (TMTT): mencari perangkat kerja personil kantor dari internet
3. Pedoman Penilaian
No Kriteria Penilaian Bobot
1 Keberanian 40
2 Bahasa 40
3 Ketepatan jawaban 20
Jumlah 100
Nilai = Skor nilai x 100%  = 100
                Jumlah skor

Mengetahui,
Kepala SMK CINTA CINTAAN DENGAN HANNAN



Hj. SRI RAHAYU, M.Pd Depok,                                      20
Guru Mata Pelajaran



ROMIA,S.Pd









RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
Nama Sekolah : SMK CINTA CINTAAN DENGAN HANNAN
Kompetensi Keahlian : Administrasi Perkantoran
Mata Pelajaran : Memahami Prinsip-Prinsip Penyelenggaraan Administrasi
  Perkantoran
Kelas/Semester : X / II (Dua)
Alokasi Waktu : III Pertemuan (3 jp x @45menit)
Pertemuan ke : X s.d XII
KKM : 70

Standar Kompetensi : Memahami Prinsip-Prinsip Penyelenggaraan Administrasi
  Perkantoran
Kompetensi Dasar : Mengidentifikasi persyaratan personil administrasi perkantoran
I. Tujuan Pembelajaran
Setelah proses belajar mengajar siswa dapat:
1. Menjelaskan tahapan-tahapan pengadaan personil kantor
II. Materi Pokok Pembelajaran
1. Tahapan-tahapan pengadaan personil kantor
a. Analisis jabatan
b. Rekruitmen
- Penentuan dasar rekrutmen
- Penentuan sumber-sumber rekrutmen
- Metode-metode rekrutmen
- Kendala-kendala rekrutmen
c. Seleksi
- Proses seleksi
- Langkah-langkah seleksi personil kantor
- Tujuan seleksi
- Cara-cara seleksi
- Kualifikasi seleksi
- Tingkatan seleksi
III. Metode Pembelajaran
1. Ceramah
2. Tanya jawab
3. Diskusi kelompok
IV. Langkah-Langkah Pembelajaran
a. Kegiatan awal
- Guru mengecek kehadiran siswa (absensi)
- Guru melakukan review terhadap materi yang telah diajarkan pada pertemuan sebelumnya
- Guru menjelaskan tujuan pembelajaran
b. Kegiatan inti
Pertemuan VII
Eksplorasi :
- guru mengajukan masalah kepada siswa tentang tahapan-tahapan dalam menganalisis jabatan untuk tujuan pengadaan personil kantor
Elaborasi :
- Siswa dibagi ke dalam 8 kelompok
- Setiap kelompok diberi kesempatan mencari tahu bagaimana menganalisis jabatan
- Siswa mempraktekan kegiatan analisis jabatan
- Secara bersama-sama siswa mendiskusikan materi bagaimana praktek dalam menganalisis jabatan
Pertemuan VIII
Eksplorasi :
- guru mengajukan masalah kepada siswa tentang tahapan-tahapan dalam rekrutmen pengadaan personil kantor
Elaborasi :
- Siswa dibagi ke dalam 8 kelompok
- Setiap kelompok diberi kesempatan mencari tahu bagaimana cara-cara melakukan rekrutmen
- Siswa bermain peran dalam melakukan rekrutmen pengadaan personil kantor
- Secara bersama-sama siswa mendiskusikan materi bagaimana praktek dalam proses rekrutmen pengadaan personil kantor
Pertemuan IX
Eksplorasi :
- guru mengajukan masalah kepada siswa tentang tahapan-tahapan dalam proses seleksi pengadaan personil kantor
Elaborasi :
- Siswa dibagi ke dalam 8 kelompok
- Setiap kelompok diberi kesempatan mencari tahu bagaimana proses seleksi pengadaan personil kantor
- Siswa mempraktekan proses seleksi pengadaan personil kantor
- Secara bersama-sama siswa mendiskusikan materi bagaimana praktek dalam menyeleksi  pengadaan personil kantor
Konfirmasi :
- Setelah siswa mendapatkan jawaban dari hasil diskusi, guru memberikan uraian materi yang telah didiskusikan
c. Kegiatan akhir
- Secara bersama-sama guru dan siswa menyimpulkan materi yang telah diajarkan
- Pemberian tugas (PR)
V. Alat, Bahan dan Sumber
Alat dan Bahan :
Sumber:
1. Modul: Memahami Prinsip-Prinsip Penyelenggaraan Administrasi Perkantoran
2. Sumber lain yang relevan
VI. Penilaian/Evaluasi
1. Jenis Tes/Penilaian:
- Diskusi Kelompok
- Tes tulis
- Unjuk kerja
2. Jenis tugas:
Penugasan Terstruktur (PT): tes tulis bentuk Pilihan ganda dan essay
Tugas Mandiri Tidak Terstruktur (TMTT): mencari tahu tentang tahapan-tahapan pengadaan personil kantor dari internet
3. Pedoman Penilaian
No Kriteria Penilaian Bobot
1 Keberanian 40
2 Bahasa 40
3 Ketepatan jawaban 20
Jumlah 100
Nilai = Skor nilai x 100%  = 100
                Jumlah skor

Mengetahui,
Kepala SMK CINTA CINTAAN DENGAN HANNAN



Hj. SRI RAHAYU, M.Pd Depok,                                      20
Guru Mata Pelajaran



ROMIA,S.Pd







RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
Nama Sekolah : SMK CINTA CINTAAN DENGAN HANNAN
Kompetensi Keahlian : Administrasi Perkantoran
Mata Pelajaran : Memahami Prinsip-Prinsip Penyelenggaraan Administrasi
  Perkantoran
Kelas/Semester : X / II (Dua)
Alokasi Waktu : I Pertemuan (3 jp x @45menit)
Pertemuan ke : XIII
KKM : 70

Standar Kompetensi : Memahami Prinsip-Prinsip Penyelenggaraan Administrasi
  Perkantoran
Kompetensi Dasar : Mengidentifikasi persyaratan personil administrasi perkantoran
I. Tujuan Pembelajaran
Setelah proses belajar mengajar siswa dapat:
1. Menyebutkan syarat-syarat personil kantor
II. Materi Pokok Pembelajaran
1. Syarat-syarat personil kantor
III. Metode Pembelajaran
1. Ceramah
2. Tanya jawab
3. Diskusi kelompok
IV. Langkah-Langkah Pembelajaran
a. Kegiatan awal
- Guru mengecek kehadiran siswa (absensi)
- Mengadakan review terhadap materi yang telah dibahas pada pertemuan sebelumnya
- Guru menjelaskan tujuan pembelajaran
b. Kegiatan inti
Eksplorasi :
- guru mengajukan masalah kepada siswa tentang syarat-syarat personil kantor
Elaborasi :
- Siswa dibagi ke dalam 8 kelompok
- Setiap kelompok diberi kesempatan mencari tahu tentang syarat-syarat personil kantor
- Secara bersama-sama siswa mendiskusikan materi fungsi pekerjaan kantor
Konfirmasi :
- Setelah siswa mendapatkan jawaban dari hasil diskusi, guru memberikan uraian materi yang telah didiskusikan

c. Kegiatan akhir
- Secara bersama-sama guru dan siswa menyimpulkan materi yang telah diajarkan
- Pemberian tugas (PR)
V. Alat, Bahan dan Sumber
Alat dan Bahan :
Sumber:
1. Modul: Memahami Prinsip-Prinsip Penyelenggaraan Administrasi Perkantoran
2. Sumber lain yang relevan
VI. Penilaian/Evaluasi
1. Jenis Tes/Penilaian:
- Diskusi Kelompok
- Tes tulis
- Unjuk kerja
2. Jenis tugas:
Penugasan Terstruktur (PT): tes tulis bentuk Pilihan ganda dan essay
Tugas Mandiri Tidak Terstruktur (TMTT): mencari tentang syarat-syarat personil kantor dari internet
3. Pedoman Penilaian
No Kriteria Penilaian Bobot
1 Keberanian 40
2 Bahasa 40
3 Ketepatan jawaban 20
Jumlah 100
Nilai = Skor nilai x 100%  = 100
                Jumlah skor

Mengetahui,
Kepala SMK CINTA CINTAAN DENGAN HANNAN



Hj. SRI RAHAYU, M.Pd Depok,                                      20
Guru Mata Pelajaran



ROMIA,S.Pd







RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
Nama Sekolah : SMK CINTA CINTAAN DENGAN HANNAN
Kompetensi Keahlian : Administrasi Perkantoran
Mata Pelajaran : Memahami Prinsip-Prinsip Penyelenggaraan Administrasi
  Perkantoran
Kelas/Semester : X / II (Dua)
Alokasi Waktu : I Pertemuan (3 jp x @45menit)
Pertemuan ke : XIV s.d XVI
KKM : 70

Standar Kompetensi : Memahami Prinsip-Prinsip Penyelenggaraan Administrasi
  Perkantoran
Kompetensi Dasar : Mengidentifikasi peryaratan personil administrasi perkantoran
I. Tujuan Pembelajaran
Setelah proses belajar mengajar siswa dapat:
1. Menjelaskan pelatihan dan pengembangan, mutasi, promosi, demosi, dan pemberhentian personil kantor
II. Materi Pokok Pembelajaran
1. Pelatihan dan pengembangan personil kantor
2. Mutasi dan promosi personil kantor
3. Pemberhentian personil kantor
III. Metode Pembelajaran
1. Ceramah
2. Tanya jawab
3. Diskusi kelompok
IV. Langkah-Langkah Pembelajaran
a. Kegiatan awal
- Guru mengecek kehadiran siswa (absensi)
- Mengadakan review terhadap materi yang telah dibahas pada pertemuan sebelumnya
- Guru menjelaskan tujuan pembelajaran
b. Kegiatan inti
Pertemuan Ke XIV
Eksplorasi :
- guru mengajukan masalah kepada siswa tentang pelatihan dan pengembangan
Elaborasi :
- Siswa dibagi ke dalam 8 kelompok
- Setiap kelompok diberi kesempatan untuk mencari tahu tentang apa yang dimaksud dengan pelatihan dan pengembangan dan bagaimana teknik dalam pengadaan pelatihan dan pengembangan di sebuah perusahaan
- Secara bersama-sama siswa mendiskusikan tentang pelatihan dan pengembangan
Konfirmasi :
- Setelah siswa mendapatkan jawaban dari hasil diskusi, guru memberikan uraian materi yang telah didiskusikan
Pertemuan Ke XV
Eksplorasi :
- guru mengajukan masalah kepada siswa tentang mutasi dan promosi personil kantor
Elaborasi :
- Siswa dibagi ke dalam 8 kelompok
- Setiap kelompok diberi kesempatan untuk mencari tahu tentang mutasi dan promosi personil kantor
- Secara bersama-sama siswa mendiskusikan tentang mutasi dan promosi personil kantor
Konfirmasi :
- Setelah siswa mendapatkan jawaban dari hasil diskusi, guru memberikan uraian materi yang telah didiskusikan
Pertemuan Ke XVI
Eksplorasi :
- guru mengajukan masalah kepada siswa tentang demosi dan pemberhentian personil kantor
Elaborasi :
- Siswa dibagi ke dalam 8 kelompok
- Setiap kelompok diberi kesempatan untuk mencari tahu tentang demosi dan pemberhentian personil kantor
- Secara bersama-sama siswa mendiskusikan tentang demosi dan pemberhentian personil kantor
Konfirmasi :
- Setelah siswa mendapatkan jawaban dari hasil diskusi, guru memberikan uraian materi yang telah didiskusikan
c. Kegiatan akhir
- Secara bersama-sama guru dan siswa menyimpulkan materi yang telah diajarkan
- Pemberian tugas



V. Alat, Bahan dan Sumber
Alat dan Bahan :
Sumber:
1. Modul: Memahami Prinsip-Prinsip Penyelenggaraan Administrasi Perkantoran
2. Sumber lain yang relevan
VI. Penilaian/Evaluasi
1. Jenis Tes/Penilaian:
- Diskusi Kelompok
- Tes tulis
- Unjuk kerja
2. Jenis tugas:
Penugasan Terstruktur (PT): tes tulis bentuk Pilihan ganda dan essay
Tugas Mandiri Tidak Terstruktur (TMTT): mencari tahu tentang pelatihan dan pengembangan, mutasi, promosi, demosi dan pemberhentian personil kantor dari internet
3. Pedoman Penilaian
No Kriteria Penilaian Bobot
1 Keberanian 40
2 Bahasa 40
3 Ketepatan jawaban 20
Jumlah 100
Nilai = Skor nilai x 100%  = 100
                Jumlah skor

Mengetahui,
Kepala SMK CINTA CINTAAN DENGAN HANNAN



Hj. SRI RAHAYU, M.Pd Depok,                                      20
Guru Mata Pelajaran



ROMIA,S.Pd





Tidak ada komentar:

Posting Komentar